Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn) oleh Titi Haryanti
Berikut ini resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn). Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn) yang dishare oleh Titi Haryanti bisa disajikan .
Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn)
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Kering
- 250 gr tepung terigu serbaguna
- 200 gr gula pasir
- 2 sdt baking powder (saya pake BPDA)
- 1 sdt baking soda
- 1 sdt garam
- Bahan Basah
- 2 butir telur kocok lepas
- 250 gr pisang ambon haluskan
- 115 ml minyak sayur atau butter yang dilelehkan
- 115 ml susu cair full cream
- 1 sdt extract vanila (saya pake pasta vanila)
- 1 sdt air lemon / jeruk nipis
Langkah
-
Campur rata semua bahan kering, sisihkan
-
Masukkan pisang yang sudah dihaluskan ke dalam kocokan telur kemudian tuang minyak sayur / butter leleh, air lemon / jeruk nipis lalu tuang susu dan extract vanila, aduk rata
-
Masukkan bahan basah ke dalam bahan kering, tidak perlu sampai halus asal bahan kering dan bahan basah tercampur dengan baik (saya aduk pake whisk)
-
Tuang ke dalam loyang yang sudah dioles margarin dan ditaburi tepung
-
Panggang dengan suhu 180° selama 30 menit atau sampai matang disesuaikan dengan oven masing"
Itulah Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn) Oleh Titi Haryanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang No Mixer (Resep Farah Quinn) Oleh Titi Haryanti dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/09/resep-bolu-pisang-no-mixer-resep-farah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.