Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek Karya nee chan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek Karya nee chan
  • Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek oleh nee chan

    Inilah cara memasak Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek. Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek yang dishare oleh nee chan bisa jadi sekitar 12 biji.



    gambar untuk resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek


    Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek


    Porsi: sekitar 12 biji

    Bahan-bahan

    1. 2 buah jagung manis sedang
    2. 5 sdm tepung terigu
    3. 1 sdm tepung tapioka/kanji
    4. 2 sdm tepung beras
    5. 2 siung bawang putih parut (aku pakai serutan keju)
    6. secukupnya ketumbar bubuk (aku pake desaku)
    7. secukupnya garam
    8. secukupnya air

    Langkah

    1. Iris permukaan jagung tipis pakai pisau tajam. Selapis demi selapis. Kalau sudah sampai bonggolnya, kerik pakai pisau supaya nggak kebuang banyak ??

    2. Remas2 jagung yang sudah diserut tadi dengan ketumbar bubuk, garam, dan bawang putih parut.

    3. Masukkan semua jenis tepung. Aduk.

    4. Tambahkan air hingga adonan kental, bukan kalis, juga bukan encer. Koreksi rasa (cukup jilat saja hehe)

    5. Goreng dengan api sedang hingga kecoklatan. Sajikaann.... ????




    Demikianlah Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek Karya nee chan diatas pada kategori resep berikut ini
           

    Anda sedang membaca Resep Dadar Jagung eggless praktis tanpa ulek Karya nee chan dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/09/resep-dadar-jagung-eggless-praktis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.