Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ?? oleh Indri Gustiantari
Berikut ini adalah resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ??. Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ?? yang dibuat oleh Indri Gustiantari cukup untuk 1 teflon sedang.
Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ??
Porsi: 1 teflon sedang
Bahan-bahan
- 250 gram nasi dingin
- 5 sdm penuh tepung terigu (merk apa saja)
- 5 sdm penuh gula pasir
- 1 sachet santan Sun Kara @65ml, larutkan dg 1 gelas belimbing air
- 1 sdm tepung tapioka
- Sejumput garam
- 1 bks vanili (sy tdk pakai ??)
- 1 butir telur
- 2 sdm margarin, cairkan
- Untuk toping :
- Secukupnya meses coklat
- 2 keping brownies Nextar ??
Langkah
-
Blender semua bahan kecuali margarin sampai halus. NB : Utk santan, dilarutkan dg air seukuran gelas belimbing, kurleb 200ml.
-
Tuang kdlm wadah, aduk rata dg margarin yg telah dicairkan. Aduk rata.
-
Olesi teflon dg margarin. Panaskan teflon.
-
Tuang adonan ke dlm teflon, lalu tutup.
-
Tambahkan meses coklat, masak hingga matang dg api kecil saja.
-
Angkat dan taruh diatas piring saji. lalu beri toping sesuai selera.
-
Sajikan :)
Demikianlah Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ??, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ?? Kiriman dari Indri Gustiantari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Lumpur Nasi Putih rasa mirip kentang persis ?? Kiriman dari Indri Gustiantari dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/10/resep-kue-lumpur-nasi-putih-rasa-mirip.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.