Resep Chai kueh (hakau bengkuang) Karya Lulus Iswati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Chai kueh (hakau bengkuang) Karya Lulus Iswati
  • Resep Chai kueh (hakau bengkuang) oleh Lulus Iswati

    Dibawah ini adalah resep memasak Chai kueh (hakau bengkuang). Resep Chai kueh (hakau bengkuang) yang dibuat oleh Lulus Iswati cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Chai kueh (hakau bengkuang)


    Resep Chai kueh (hakau bengkuang)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. bahan kulit :
    2. 200 gr tepung tang mien
    3. 50 gr tepung tapioka
    4. 200 ml air mendidih
    5. 1 sdm minyak sayur
    6. bahan isi :
    7. 500 gr bengkuang
    8. 200 gr wortel
    9. 100 gr buncis
    10. 50 gr ebi
    11. 6 siung bawang merah
    12. 4 siung bawang putih
    13. secukupnya garam + lada + gula
    14. secukupnya minyak sayur

    Langkah

    1. Siapkan bahan-bahannya.

    2. Parut bengkuang dan wortel. cincang ebi yang sudah di rendam dengan air panas. iris halus buncis, bawang merah dan bawang putih.

    3. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, kemudian masukan ebi. aduk rata. setelah itu masukan bengkuang, wortel dan buncis serta bumbu-bumbu lainnya. aduk aduk sampai sayuran menjadi lunak.

    4. Setelah sayuran matang, angkat dan dinginkan.

    5. Untuk kulitnya. campur tepung tang mien dan tapioka. aduk rata.

    6. Tuangkan air mendidih, aduk rata. gunakan sendok kayu karena adonan akan terasa panas.

    7. Tuangkan minyak sayur sambil terus diuleni.

    8. Adonan yang sudah siap akan lembut dan mengkilat.

    9. Giling tipis adonan dan cetak berbentuk lingkaran.

    10. Masukan isian.




    Itulah tadi Resep Chai kueh (hakau bengkuang), Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Chai kueh (hakau bengkuang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chai kueh (hakau bengkuang) Karya Lulus Iswati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Chai kueh (hakau bengkuang) Karya Lulus Iswati dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/11/resep-chai-kueh-hakau-bengkuang-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.