Resep Kerupuk seblak oleh Rismawati
Berikut ini cara memasak Kerupuk seblak. Resep Kerupuk seblak yang dibuat oleh Rismawati bisa jadi .
Resep Kerupuk seblak
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kg kerupuk
- ??bumbu di ulek??
- 3 bawang merah
- 2 bawang putih
- 5 cabe merah
- 5 cabe setan/cabe hijau
- 1 ruas kencur
- 1/2 sendok teh ketumbar
- 1 cashet bon cabe
- 3 buah daun jeruk, diiris
- garam/penyedap rasa
Langkah
-
Goreng kerupuk dengan api kecil, api harus diusahakan tetap kecil ya agar tidak jadi gembang
-
Aduk2 terus kerupuk sampai agak bergelembung atau ngambang
-
Setelah kerupuk agak matang tiriskan, tumis bumbu tadi aduk hingga harum, stelah bumbu harum masukan kedalam kerupuk yg sudah digoreng tadi campur pake bon cabe aduk2 dan selesai
Demikianlah Resep Kerupuk seblak, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kerupuk seblak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kerupuk seblak Oleh Rismawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kerupuk seblak Oleh Rismawati dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/11/resep-kerupuk-seblak-oleh-rismawati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.