Resep Sup ceker jamur campignon oleh nurienurse
Inilah cara membuat Sup ceker jamur campignon. Resep Sup ceker jamur campignon yang dishare oleh nurienurse cukup untuk .
Resep Sup ceker jamur campignon
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 ceker ayam
- 1 buah wortel
- 5 biji jamur campignon
- 2 lembar kubis potong
- 1 biji kentang
- 1 helai daun pre/loncang
- 2 helai daun seledri
- Secukupnya bawang goreng
- Secukupnya air
- Bumbu :
- 4 siung bawang putih
- 2 sdt garam
- 2 sdt kaldu bubuk jamur
- 1 sdt gula pasir
- Sejumput pala bubuk
Langkah
-
Kupas cuci bersih semua bahan. Geprek cincang bawang putih lalu tumis hingga layu dan tuang air beserta cekerny, tunggu hingga mendidih. Masukan wortel dan kentang serta bumbu yg belum dimasukan, aduk2 masukan jamur dan kubis yg sudah dipotongin, aduk tunggu hingga matang, masukan sejumput pala bubuk aduk dan koreksi rasa, taburi daun seledri dan daun pre/loncang yg sudah di iris2 beserta bawang goreng.
Demikianlah tadi Resep Sup ceker jamur campignon, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup ceker jamur campignon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup ceker jamur campignon Oleh nurienurse diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup ceker jamur campignon Oleh nurienurse dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/11/resep-sup-ceker-jamur-campignon-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.