Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar oleh Lia Luthfia 'RWijaya
Dibawah ini adalah resep memasak Kulit risol lembut didalam garing diluar. Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar yang ditulis Lia Luthfia 'RWijaya bisa jadi 70 kulit.
Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar
Porsi: 70 kulit
Bahan-bahan
- 6 gelas terigu
- 6 gelas air dingin
- 6 sendok minyak sayur/margarin
- 4 sendok sagu
- 2 buah telor
Langkah
-
Campurkan smua bahan kulit menjadi satu aduk".. jika sudah encer/rata siap untuk di bentuk menggunakan teflon/penggorengan
-
Untuk membentuk risol dr kulit pke bahan perekat dr sisa terigu ditambah air yah
-
Untuk mempergaring sekaligus mempercantik tampilan sebelum digoreng bs ditambah tepung roti..
-
Risol lembut dan renyak siap disantap.. selamat mencoba????
Itulah tadi Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar Dari Lia Luthfia 'RWijaya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kulit risol lembut didalam garing diluar Dari Lia Luthfia 'RWijaya dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/12/resep-kulit-risol-lembut-didalam-garing.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.