Resep Lontong kikil surabaya By olivia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lontong kikil surabaya By olivia
  • Resep Lontong kikil surabaya oleh olivia

    Inilah resep Lontong kikil surabaya. Resep Lontong kikil surabaya yang dibuat oleh olivia bisa menjadi 6 porsi.



    resep Lontong kikil surabaya


    Resep Lontong kikil surabaya


    Porsi: 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 500 gram kikil sapi (karena ga ada aku pake 3 lembar cecek atau kulit sapi)
    2. 5 lembar daun jeruk
    3. 3 lembar daun salam
    4. bahan yang di haluskan :
    5. 6 siung bawang merah
    6. 5 siung bawang putih
    7. 6 butir kemiri
    8. 1 ruas kunci
    9. 1 ruas kunir
    10. 1 ruas kencur
    11. 1 ruas laos
    12. 1/2 sdt jinten (dikit aja jgn kebanyakan)
    13. 1/2 sdt ketumbar bubuk
    14. sedikit pala
    15. 1 sdt merica
    16. sedikit garam
    17. sedikit penyedap
    18. bahan lain yang diperlukan :
    19. secukupnya garam
    20. sedikit gula
    21. sedikit penyedap
    22. 1 batang serai
    23. 1 batang daun bawang
    24. sesuai selera bawang merah goreng
    25. 1 buah jeruk nipis

    Langkah

    1. Potong kikil atau cecek sesuai selera. Jangan lupa cuci bersih dengan air dan beri perasan jeruk nipis. Masukkan ke dalam panci berisi air dan rebus hinga setengah matang (memakan waktu jd harus sabar)

    2. Haluskan bumbu2 ke dalam blender, beri sedikit air agar blender dpt memutar. Jika ingin sedikit pedas tambahkan beberapa cabe rawit. Setelah halus tumis sebentar di wajan dengan menggunakan sedikit minyak sampai harum. Masukkan serai yang sudah digeprak.tumis hingga sedikit berubah warna

    3. Jika kikil atau cecek sudah setengah matang, masukkan bumbu yg telah ditumis. Kecilkan api, beri bumbu seperti garam, gula, penyedap. Jangan lupa untuk dicicipi. Tunggu hingga matamg sempurna

    4. Jika telah matang sajikan bersama lontong atau nasi putih. Taburi daun bawang dan bawang merah goreng serta tidak lupa jeruk nipis untuk perasan. Selamat mencoba




    Itulah Resep Lontong kikil surabaya, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Lontong kikil surabaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lontong kikil surabaya By olivia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Lontong kikil surabaya By olivia dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2017/12/resep-lontong-kikil-surabaya-by-olivia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.