Resep Roti super Moist Oleh Firda@home

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti super Moist Oleh Firda@home
  • Resep Roti super Moist oleh Firda@home

    Dibawah ini adalah cara memasak Roti super Moist. Resep Roti super Moist yang dibuat oleh Firda@home bisa jadi 18 buah.



    cara membuat Roti super Moist


    Resep Roti super Moist


    Porsi: 18 buah

    Bahan-bahan

    1. 225 gram Tepung Cakra
    2. 125 ml Susu Full Cream
    3. 1 sdt Ragi Instant
    4. 3 sdm Gula Pasir
    5. 1 butir Telur
    6. 1/2 sdt Garam
    7. 60 gram Mentega / Margarine
    8. Isi :
    9. Sosis
    10. Keju

    Langkah

    1. Campur susu hangat dengan gula, aduk, masukkan Ragi, tunggu hingga mengembang (15mnt)

    2. Campur, telur, cairan ragi pada tepung, mixer dgn kecepatan rendah, setelah tercampur semua mixer dgn kecepatan tinggi selama 5-10 me

    3. Masukkan mentega setelag agak kalis - mixer lagi selama 5 menit'an

    4. Bulatkan Adonan, tutup plastic wrap simpan ditempat hangat 45-60 menit

    5. Hingga mengembang 2 x lipat

    6. Keluarkan adonan ke Meja yg sdh ditaburi tepung

    7. Tarik dengan tangan hingga terbentuk bidang - proses ini sekaligus untuk mengempiskan udara

    8. Lipat kiri kanan, atas dan tumpuk

    9. Bulatkan lagi, proofing / diamkan 30 menit dengan ditutup serbet bersih

    10. Keluarkan Adonan - diatas meja bertabur tepung -Bagi Adonan sesuai keinginan




    Itulah tadi Resep Roti super Moist, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Roti super Moist diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti super Moist Oleh Firda@home diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti super Moist Oleh Firda@home dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/02/resep-roti-super-moist-oleh-firdahome.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.