Resep Bumbu Rujak Manis By Bu Hadi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bumbu Rujak Manis By Bu Hadi
  • Resep Bumbu Rujak Manis oleh Bu Hadi

    Inilah cara membuat Bumbu Rujak Manis. Resep Bumbu Rujak Manis yang dibuat oleh Bu Hadi dapat disajikan .



    resep makanan Bumbu Rujak Manis


    Resep Bumbu Rujak Manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 300 gram gula merah
    2. 4 siung bawang putih
    3. 7 buah cabe rawit (sesuai selera)
    4. 2 sdm penuh asam jawa mateng
    5. 1 sdm petis sidoarjo (bisa mix petis udang + petis biasa)
    6. 100 grm kacang tanah / kacang mede
    7. secukupnya garam
    8. 200 ml air

    Langkah

    1. Goreng kacang, lalu haluskan (bisa blender kasar untuk sensasi gurihnya), sisihkan

    2. Haluskan cabe rawit, bawang putih dan petis, taruh di panci / wajan, tambahkan air + gula merah + asam jawa + garam, rebus sampai mendidih dan gula leleh (tingkat kekentalan yang di inginkan)

    3. Saring, dan buang ampasnya

    4. Setelah di saring masukkan kacang dan didihkan kembali, angkat

    5. Siap di sajikan




    Demikianlah tadi Resep Bumbu Rujak Manis, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bumbu Rujak Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bumbu Rujak Manis By Bu Hadi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bumbu Rujak Manis By Bu Hadi dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/06/resep-bumbu-rujak-manis-by-bu-hadi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.