Resep Sate Tengri oleh Sarfina Alwainiy
Berikut ini adalah cara membuat Sate Tengri. Resep Sate Tengri yang dibuat oleh Sarfina Alwainiy bisa menjadi .
Resep Sate Tengri
Porsi:
Bahan-bahan
- 600 gr ikan Tengiri
- 7 btr bawang putih
- 1 1/2 bks merica bubuk
- 1/2 jeruuk lemon ??(biasanya pake 1 jeruk nipis, tpi lg ndk ada)
- secukupnya Garam
- Bumbu kacang :
- Kacang tanah (kira2)
- Garam
- 4 Lombok (sesuai selera) kalo saya pake lombok keriting
- 1 buah limau
- 3 btr bawang merah
- Kecap
Langkah
-
Potong dadu tengiri, lalu tuang merica, garam, perasan jeruk dan bawang putih yg telah di ulek
-
Tusuk dengan tusukan sate, lalu masukan kedalam double-pan. Tutup pan dan masak dengan api kecil (sesekali cek ikan lalu dibalik) masak sampai matang.
-
Cara membuat bumbu kacang : goreng kacang tanah, setelah kekuningan angkat, ulek dengan lombok dan garam sedikit. Berikan kecap dan irisan bawang merah. Dan peras limau.
Itulah Resep Sate Tengri, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sate Tengri diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Tengri - Sarfina Alwainiy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Tengri - Sarfina Alwainiy dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/06/resep-sate-tengri-sarfina-alwainiy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.