Resep Asem pedas ceker daun kedondong oleh Mitha Hendri
Dibawah ini adalah resep memasak Asem pedas ceker daun kedondong. Resep Asem pedas ceker daun kedondong yang dishare oleh Mitha Hendri bisa disajikan .
Resep Asem pedas ceker daun kedondong
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg ceker ayam
- 1500 ml air untuk merebus
- 3 batang bawang daun, iris sedang
- 10 lembar daun kedondong
- 1 sdm asem jawa
- 2 sdm kecap manis
- 4 buah tomat hijau mini, potong 2 bagian
- 2 cm lengkuas di geprek
- 6 buah cabe rawit merah di geprek
- secukupnya garam
- secukupnya gula
- secukupnya kaldu bubuk
- bumbu halus (disangrai sebentar sebelum dihaluskan) :
- 7 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 cm kunyit
- 2 cm jahe
- 6 buah cabe rawit
Langkah
-
Rebus ceker hingga lembut, lalu tiriskan. Saring air kaldu sisa merebus ceker, lalu masukan bumbu sangrai yang telah di haluskan, lengkuas, dan asem jawa.
-
Masukan ceker, cabe rawit geprek dan kecap manis. Lalu tambahkan garam, gula, kaldu bubuk dan daun kedondong. Didihkan sebentar.
-
Masukan tomat hijau dan daun bawang. test rasa. Sajikan hangat.
Demikianlah Resep Asem pedas ceker daun kedondong, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Asem pedas ceker daun kedondong diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asem pedas ceker daun kedondong Oleh Mitha Hendri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Asem pedas ceker daun kedondong Oleh Mitha Hendri dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/07/resep-asem-pedas-ceker-daun-kedondong.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.