Resep Dorayaki suffleee oleh Nissaptr.
Dibawah ini adalah resep memasak Dorayaki suffleee. Resep Dorayaki suffleee yang dishare oleh Nissaptr. bisa jadi .
Resep Dorayaki suffleee
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tp terigu serbaguna
- 1 sdt baking powder atau 1/2 BPDA
- 130 ml Susu cair(aku susu kental manis + air :v)
- 125 gr gula halus
- 50 gr susu bubuk/ madu 1 sdt
- 3 btr telur ayam suhu ruang
- Isian :
- Selai nanas, Meises
Langkah
-
Masukkan tepung terigu, gula halus, baking powder, susu bubuk/madu.
-
Masukkan telur + susu cair secara bertahap/sedikit2. Aduk2 make wishk sampai adonan tercampur rata.
-
Kaya gini yah jangan terlalu encer, sedikit kental adonan nya.
-
Panaskan teflon pastikan benar-benar panas, masukkan satu sendok sayur adonan, pake api cenderung kecil. Jika sudah kecoklatan, balik adonan.
-
Kebesaran nnti horor kaya inii, ini lupa kecilin dan sambil bales wa aku nya????
-
Setelah matang, masukkan isi dan tangkupkan kaya gini.
-
Nyummyyyy??
-
Dalemnya eyyy ??
Itulah tadi Resep Dorayaki suffleee, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Dorayaki suffleee diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dorayaki suffleee By Nissaptr. diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dorayaki suffleee By Nissaptr. dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/07/resep-dorayaki-suffleee-by-nissaptr.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.