Resep Sayur tempe tumis buncis telur oleh Ilfa Bakri
Berikut ini adalah resep cara membuat Sayur tempe tumis buncis telur. Resep Sayur tempe tumis buncis telur yang dishare oleh Ilfa Bakri bisa menjadi .
Resep Sayur tempe tumis buncis telur
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr Buncis
- Tempe 200 gr atau yg kecil
- 1 butir Telur
- 1 buah Tomat
- 1 buah Lombok hijau
- 3 Bawang putih
- 1 Bawang merah
- secukupnya Garam
- secukupnya Gula
- Saori saus tiram
Langkah
-
Pertama potong buncis sesuai selera, potong dadu utk tempe dan telurnya dikocok
-
Masuk minyak 1 sdm kedalam wajan hingga panas masukan bawang putih lalu bawang merah hingga sedikit layu masukkan lombok hijau lalu tomat. Aduk hingga 30 detik masukkan telur yg sudah dikocok
-
Aduk2 hingga terlihat terpisah kuning telurnya secara merata masukkan tempe aduk2 sampe 3mnt selanjutnya buncis aduk sampe merata
-
Masukkan garam secukupnya dan gula
-
Icip2 sesuai selera dan diamkan selama 3 mnt lalu sajikan ??
Itulah tadi Resep Sayur tempe tumis buncis telur, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur tempe tumis buncis telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur tempe tumis buncis telur - Ilfa Bakri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur tempe tumis buncis telur - Ilfa Bakri dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/08/resep-sayur-tempe-tumis-buncis-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.