Resep Nasi Uduk Hijau oleh Mommybrayden
Berikut ini resep memasak Nasi Uduk Hijau. Resep Nasi Uduk Hijau yang dishare oleh Mommybrayden bisa disajikan .
Resep Nasi Uduk Hijau
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 cup beras
- 200 ml santan kara
- 2 btg sereh
- 2 lbr daun salam
- 2 lbr daun jeruk
- 3 cm lengkuas
- 3 cm jahe
- 1 sdt garam
- 20 lbr daun pandan tua
- secukupnya air
Langkah
-
Blender daun pandan dgn sdkt air
-
CuCi bersih beras, tmbhkan santan kara dan air jus pandan. Tambahkan lagi air hingga banyaknya sesuai takaran kita memasak nasi drmh msg2
-
Masukkan sereh,lengkuas,jahe,daun salam,daun jeruk, garam aduk rata. Diamkan 10mnt spy warna meresap.
-
Masak d ricecooker hgga matang
-
Jika ternyata nasi masih setengah matang tapi tombol ricecooker sdh pndh ke warm, kluarkan nasi dan kukus dlm dandang yg sdh dipanaskan sblmnya,kukus slma 8mnt maksimal 10mnt.
-
Sajikan bersama lauk pelengkap
Demikianlah Resep Nasi Uduk Hijau, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi Uduk Hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Uduk Hijau Karya Mommybrayden diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Uduk Hijau Karya Mommybrayden dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/09/resep-nasi-uduk-hijau-karya-mommybrayden.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.