Resep Soto jawa+koya By Marlina Fiona Hryd

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Soto jawa+koya By Marlina Fiona Hryd
  • Resep Soto jawa+koya oleh Marlina Fiona Hryd

    Berikut ini adalah cara membuat Soto jawa+koya. Resep Soto jawa+koya yang ditulis Marlina Fiona Hryd bisa jadi .



    resep makanan Soto jawa+koya


    Resep Soto jawa+koya


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 ekor ayam, potong jadi 2
    2. 1 liter air
    3. 4 lembar daun jeruk
    4. 2 batang sereh, dikeprak
    5. 3 batang daun bawang, potong2
    6. 1 bungkus kaldu ayam bubuk
    7. secukupnya Garam, dan gula
    8. bahan pelengkap :
    9. Wortel, potong2 kecil lalu rebus
    10. Kol, potong2 kecil
    11. So'un, direndam dalam air hangat, kalo sdh ngembang, tiriskan
    12. Bawang goreng
    13. Telur rebus
    14. bumbu kuah soto :
    15. 9 siung bawang merah
    16. 5 siung bawang putih
    17. 1 ruas jari jempol kunyit
    18. 1,5 ruas jari jempol jahe
    19. 1 sdt ketumbar
    20. 1 sdt merica
    21. 1/2 sdt pala
    22. 3 lembar daun jeruk
    23. 2 batang putih sereh, *putihnya saja, bagian paling bawah sereh

    Langkah

    1. Rebus ayam yg sdh dibersihkan terlebih dahulu

    2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun jeruk dan sereh, tumis sampai bumbu masak, masukkan ke dalam rebusan ayam

    3. Tambahkan kaldu bubuk, garam dan gula,koreksi rasa

    4. Sebelum dimatangkan, masukkan potongan daun bawang hingga layu

    5. Setelah matang, goreng ayamnya untuk dijadikan suwiran

    6. Ambil mangkok atau piring.. Masukkan so'un, wortel, kol, guyur dengan kuah soto yg masih mendidih, taburi atas nya dengan irisan telur, bubuk koya, bawang goreng, dan suwiran ayam

    7. Selesai

    8. Untuk bubuk koya resepnya tersendiri




    Demikianlah tadi Resep Soto jawa+koya, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Soto jawa+koya diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto jawa+koya By Marlina Fiona Hryd diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Soto jawa+koya By Marlina Fiona Hryd dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/10/resep-soto-jawakoya-by-marlina-fiona.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.