Resep Sup daging kacang merah - Anita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup daging kacang merah - Anita
  • Resep Sup daging kacang merah oleh Anita

    Berikut ini cara membuat Sup daging kacang merah. Resep Sup daging kacang merah yang dibuat oleh Anita bisa jadi Untuk 6-8porsi.



    bahan dan cara membuat Sup daging kacang merah


    Resep Sup daging kacang merah


    Porsi: Untuk 6-8porsi

    Bahan-bahan

    1. 500 gram daging sapi / tetelan
    2. 250 gram kacang merah (selera)
    3. 1 batang Daun bawang
    4. 4 siung bawang putih
    5. 6 siung bawang merah
    6. 2 buah pala (haluskan)
    7. 1 sdt merica
    8. secukupnya Garam
    9. sedikit Penyedap rasa (sy pake royco sapi)
    10. secukupnya Air

    Langkah

    1. Rebus daging sapi dan kacang merah terlebih dahulu (ditempat yg beda) hingga daging dan kacang meranya agak lunak..

    2. Sambil menunggu daging dan kacang merah.. Haluskan bumbu bumbunya (bawang merah, bawang putih, merica, pala, garam)

    3. Daging dan kacang tiriskan. potong daging sesuai selera masing* yaa mom.. Eeeiitss, air bekas rebusan tdi jangan dibuang yaak..

    4. Tumis bumbu yg sudah dihaluskan tadi, masukkan daging terlebih dahulu.. Tambahkan air bekas tebusan tadi, masukkan kacang merah hingga matang..

    5. Koreksi rasa, jika kurang sedap. bisa tambahkan penyedap rasa sapi.. Matikan api...

    6. Sajikan di mangkok dengan taburan irisan daun bawang ?? selamat mencobaaaa...




    Itulah tadi Resep Sup daging kacang merah, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sup daging kacang merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup daging kacang merah - Anita diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Sup daging kacang merah - Anita dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/10/resep-sup-daging-kacang-merah-anita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.