Resep Tiramisu oleh Nuril Rochmania
Dibawah ini adalah resep memasak Tiramisu. Resep Tiramisu yang ditulis Nuril Rochmania bisa menjadi .
Resep Tiramisu
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 butir kuning telur
- 80 gram gula pasir
- 200 ml whipping cream
- 250 gram mascarpone cheese
- lady finger
- parutan kulit lemon/jeruk
- vanilla bean
- 35 gram bubuk kopi
- 70 ml air panas
- 50 gram bubuk coklat
- 25 gram bubuk kopi
Langkah
-
Campurkan kuning telur dan gula, kocok hingga mengembang. Letakkan mangkok anti panas ke dalam panci yg sudah berisi air. *Agar bakteri di dalam kuning telur dapat mati. Setelah mengembang, angkat dan kemudian campurkan parutan kulit lemon ke dalam nya. Aduk dan kemudian biarkan hingga dingin
-
Kocok whipping cream dan vanilla bean hingga mengembang. * pastikan suhu whipping cream dingin sebelum di kocok
-
Campurkan mascarpone cheese, whipping cream dan hasil kocongan kuning telur tadi. Aduk hingga merata.
-
Larutkan 35 gram bubuk kopi dan air panas ke dalam wadah. Celupkan lady finger ke dalan larutan kopi tsb. *sebentar saja, karna lady finger gampang menyerap cairan
-
Isi lady finger ke dalam wadah, lalu kemudian tutup dengan mascarpone dkk. Lalu beri lady finger dan tutup kembali dengan mascarpone.
-
Beri taburan diatas nya dengan mencampur bubuk coklat dan bubuk kopi.
Itulah Resep Tiramisu, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tiramisu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tiramisu By Nuril Rochmania diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tiramisu By Nuril Rochmania dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/10/resep-tiramisu-by-nuril-rochmania.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.