Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel oleh Kaka beryl @amrii_g2
Berikut ini adalah resep memasak Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel. Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel yang dishare oleh Kaka beryl @amrii_g2 bisa menjadi banyak.
Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel
Porsi: banyak
Bahan-bahan
- 30 buah markisa
- 1 1/2 cup gula pasir kurleb 350 g (selera)
- 1000 ml air matang
Langkah
-
Siapkan buah markisa yang sudah di cuci saya menggunakan buah markisa ungu (passiflora edulis) yang rasanya asam
-
Belah dua dan keluarkan isinya
-
Tampung dalam sebuah wadah/ baskom, lalu tambahkan air
-
Belender dengan kecepatan Paling kecil tapi dengan teknik on off (pencet 5-10 detik lepas) di ulang ulang sampai sari markisa terlepas dari bijinya ini berguna agar supaya biji buah markisa tidak ikut hancur
-
Saring dan buang busanya
-
Masak bersama gula aduk aduk sampai mendidih, tapi didihan nya jangan sampai bergolak (cara seperti masak santan)
-
Dinginkan dan masukkan kedalam botol simpan di kulkas,...Pada tahap ini rasa sirup markisa masih asam
-
Ambil seperlunya lalu tambahkan air dingin atau panas dan beri gula/madu sesuai selera
Itulah Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel By Kaka beryl @amrii_g2 diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sirup Markisa Malino ??|| khas Makassar Sul -Sel By Kaka beryl @amrii_g2 dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2018/11/resep-sirup-markisa-malino-khas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.