Resep Bakso sarden ?? ?? - Puspita Soewadji

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakso sarden ?? ?? - Puspita Soewadji
  • Resep Bakso sarden ?? ?? oleh Puspita Soewadji

    Berikut ini adalah cara membuat Bakso sarden ?? ??. Resep Bakso sarden ?? ?? yang dishare oleh Puspita Soewadji dapat disajikan .



    resep makanan Bakso sarden ?? ??


    Resep Bakso sarden ?? ??


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gram ikan sarden
    2. 500 gram tepung kanji
    3. 50 gram tepung terigu
    4. 4 siung bawang putih halus
    5. sejumput garam
    6. sejumput lada bubuk
    7. 2 butir putih telur
    8. 3 batang/helai daun bawang
    9. 200 ml air es
    10. 4 liter air (untuk merebus)

    Langkah

    1. Haluskan ikan sarden sampai lembut, campur kan dengan telur, lada, garam, bawang putih hingga tercampur rata

    2. Masukkan daun bawang yang sudah di iris tipis sampai rata.

    3. Masukkan tepung terigu sambil di aduk. Lalu masukkan air es dan tepung kanji secara bergantian dan sesikit demi sedikit sampai mudah di bentuk.

    4. Bentuk bundar dengan besar sesuai selera.

    5. Panaskan 4 liter air dalam panci, jika sudah mendidih masukkan baksonya.masak dengan api kecil saja agar bakso matang merata, Jika bakso sudah mengambang semua tandanya sudah matang. Angkat dan tiriakan. sajikan bersama sambal kacang ??




    Demikianlah tadi Resep Bakso sarden ?? ??, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bakso sarden ?? ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso sarden ?? ?? - Puspita Soewadji diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bakso sarden ?? ?? - Puspita Soewadji dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/02/resep-bakso-sarden-puspita-soewadji.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.