Resep Asam padeh nila oleh Keluarga Dhyast
Berikut ini adalah cara memasak Asam padeh nila. Resep Asam padeh nila yang ditulis Keluarga Dhyast bisa disajikan .
Resep Asam padeh nila
Porsi:
Bahan-bahan
- 700 g ikan nila
- bahan halus
- 50 g cabe merah
- 50 g bamer
- 50 g baput
- 1 cm jahe
- 2 biji kemiri
- bahan utuh:
- 2 cm asam jawa
- 1 bh tomat
- 1 ruas bongkok lengkus digeprak
- 2 cm kayu manis kalau tidak suka boleh dihapus
- 1 btng serai geprak
- 2 bh daun jeruk
- sesuai selera garam. gula. penyedap
Langkah
-
Bersihkan ikan boleh utuh boleh dipotong2. Tumis bumbu halus dg sedik minyak makan, tunggu sampai harum kemidian masukan bumbu utuh kecuali tomat iris. Kemudian masukan ikan dan tambahkan air secukupnya, masak dg api sedang tunggu sampai mengental dan air berkurang, koreksi rasanya.
-
Siap dihidangkan
Itulah Resep Asam padeh nila, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Asam padeh nila diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asam padeh nila By Keluarga Dhyast diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Asam padeh nila By Keluarga Dhyast dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/03/resep-asam-padeh-nila-by-keluarga-dhyast.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.