Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya oleh Afrinia Ekasari
Berikut ini adalah resep masakan Ayam Kecap Pedas Surabaya. Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya yang dishare oleh Afrinia Ekasari bisa jadi 2 -4 orang.
Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya
Porsi: 2 -4 orang
Bahan-bahan
- 1/4 kg kepala ayam, ceker, sayap
- 6-7 siung bawang putih
- 1/4 sdt pala
- secukupnya merica
- secukupnya gula
- secukupnya garamu
- sesuai selera kecap manis
- sesuai selera cabe rawit mau pedas sekali atau biasa
- 2-3 lembar daun bawang potong halus
- secukupnya air
- minyak goreng untuk menumis
Langkah
Haluskan bawang putih, pala, merica
Tumis bumbu yang telah dihaluskan dengan sedikit minyak goreng atau mentega
Tambahkan air secukupnya dan masukkan ayam yang telah dicuci
Tambahkan kecap manis, gula dan garam secukupnya.
Koreksi rasa
Didihkan agak lama sampai ayam matang dan air yang tersisa tidak terlalu banyak
Masukkan bawang daun yang telah d potong halus. Aduk sebentar. Matikan kompor. Ayam kecap pedas Surabaya bisa dihidangkan. Semakin maknyus bila disajikan sangat pedas.
Itulah tadi Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya Oleh Afrinia Ekasari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Kecap Pedas Surabaya Oleh Afrinia Ekasari dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/03/resep-ayam-kecap-pedas-surabaya-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.