Resep Sambalado tanak khas Padang Kiriman dari Devi Hastuty

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sambalado tanak khas Padang Kiriman dari Devi Hastuty
  • Resep Sambalado tanak khas Padang oleh Devi Hastuty

    Berikut ini adalah resep masakan Sambalado tanak khas Padang. Resep Sambalado tanak khas Padang yang dishare oleh Devi Hastuty bisa jadi .



    resep makanan Sambalado tanak khas Padang


    Resep Sambalado tanak khas Padang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 butir kelapa (jadikan santan)
    2. 7 siung bawang merah
    3. 2 siung bawang putih
    4. 1 ons cabe merah giling
    5. 2 lembar daun kunyit
    6. 1 ons ikan teri ukuran besar
    7. 1/4 kg baby potato belah dua (tidak usah kupas kulit) cukup cuci bersih
    8. 10 butir telur puyuh (boleh telur ayam)
    9. 1 papan petai (boleh diganti jengkol)
    10. segenggam rimbang (lenca)
    11. secukupnya garam
    12. penyedap (jika suka)

    Langkah

    1. Pertama, haluskan bumbu bawang kemudian masukkan ke kuali dengan cabe giling, daun kunyit dan santan

    2. Aduk santan dengan bumbu supaya tidak pecah, stelah panas masukkan semua bahan teri, kentang, telur, petai dan lenca/rimbang, aduk dengan api sedang sampai santan agak mengering dan mengeluarkan minyak, jangan lupa tambahkan garam dan penyedap

    3. Sambalado tanak siap dihidangkan dengan lalap mentimum lebih nikmat??




    Itulah Resep Sambalado tanak khas Padang, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sambalado tanak khas Padang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambalado tanak khas Padang Kiriman dari Devi Hastuty diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sambalado tanak khas Padang Kiriman dari Devi Hastuty dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/03/resep-sambalado-tanak-khas-padang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.