Resep Puding Roti Tawar Marmer oleh Nugrahayu Dewanti
Berikut ini adalah cara memasak Puding Roti Tawar Marmer. Resep Puding Roti Tawar Marmer yang dibuat oleh Nugrahayu Dewanti bisa disajikan 6 porsi.
Resep Puding Roti Tawar Marmer
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 2 sachet susu kental manis putih
- 2 sachet susu kental manis coklat
- 2 sachet milo
- Bahan bagian A:
- 1 butir telur
- 4 lembar roti tawar tanpa pinggiran
- 150 ml air
- Bahan bagian B:
- 1 bks agar-agar
- 7 sdm gula pasir
- secukupnya vanili
- secukupnya garam
- 500 ml air
Langkah
-
Blender bahan bagian A sampai halus dan rata.
-
Campur bahan bagian A dan B kemudian masak diatas api sedang sambil diaduk sampai mendidih.
-
Setelah mendidih, angkat. Bagi adonan menjadi 2 bagian. Separo diberi susu kental manis putih dan separonya lagi diberi susu kental manis coklat dan bubuk milo. Masing-masing aduk rata.
-
Tuang terlebih dahulu adonan putih kedalam cetakan yang telah dibasahi dengan air terlebih dahulu. Kemudian tuang adonan coklat diatas adonan putih. Ketika menuang adonan coklat tidak perlu menunggu adonan putih mengeras dulu. Setelah itu putar melingkar adonan menggunakan garpu agar coklatnya membentuk hiasan seperti marmer.
-
Biarkan puding dingin dan baru dipotong-potong menurut selera.
Demikianlah Resep Puding Roti Tawar Marmer, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Roti Tawar Marmer diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Roti Tawar Marmer Karya Nugrahayu Dewanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Roti Tawar Marmer Karya Nugrahayu Dewanti dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/04/resep-puding-roti-tawar-marmer-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.