Resep Mie Goreng Pad Thai Style - Likhu's Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie Goreng Pad Thai Style - Likhu's Kitchen
  • Resep Mie Goreng Pad Thai Style oleh Likhu's Kitchen

    Berikut ini adalah resep memasak Mie Goreng Pad Thai Style. Resep Mie Goreng Pad Thai Style yang dibuat oleh Likhu's Kitchen bisa disajikan 4 porsi.



    resep lengkap untuk Mie Goreng Pad Thai Style


    Resep Mie Goreng Pad Thai Style


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1bungkus Mie telor
    2. 2btr Telur
    3. 3siung Bawang putih
    4. 1/2bh Bawang bombai
    5. 2 buah Cabe rawit (iris tipis)
    6. Secukupnya Minyak untuk menumis
    7. 1bh Jeruk nipis
    8. secukupnya Kacang tanah Goreng dan hancurkan kasar
    9. Secukupnya Daun seledri dan cincang kasar
    10. 2btg Daun bawang (potong-pitong 1cm)
    11. Secukupnya Garam
    12. 3sdm Kecap manis
    13. 1sdm Kecap asin
    14. 1sdm Minyak ikan

    Langkah

    1. Rebus mie telur dan tiriskan. Siram air dingin sesudah ditiriskan supaya tidak lengket.
      Juga siapkan dan potong semua bahan.

    2. Tumis bawang putih, daun seledri, cabe, bawang bombai sampai layu dan harum. Lalu masukkan telurnya.

    3. Masukkan mie, kecap manis, kecap asin, minyak ikan, garam, dan aduk sampai rata.

    4. Terakhir masukkan perasan jeruk nipis, kacang, dan sisa rajangan seledri.




    Demikianlah tadi Resep Mie Goreng Pad Thai Style, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Mie Goreng Pad Thai Style diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng Pad Thai Style - Likhu's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mie Goreng Pad Thai Style - Likhu's Kitchen dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/05/resep-mie-goreng-pad-thai-style-likhu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.