Resep Donut buah naga topping keju isi coklat oleh Resep Ny. Rubiy
Dibawah ini adalah resep cara membuat Donut buah naga topping keju isi coklat. Resep Donut buah naga topping keju isi coklat yang ditulis Resep Ny. Rubiy bisa menjadi 12 porsi.
Resep Donut buah naga topping keju isi coklat
Porsi: 12 porsi
Bahan-bahan
- 1 buah naga
- 250 gram tepung terigu segitiga biru
- 1 sdt fermipan
- 1 sdt vanili
- 4 sdt gula pasir
- 2 sdm margarin
- 1 butir kuning telur
- Minyak goreng
- 1 bungkus susu bubuk dancow
Langkah
-
Lembutkan buah naga smpai kluar air buahnya (boleh di jus, boleh pakai garpu)
-
Di wadah lain, campur tepung terigu, vanili, fermipan. Lalu masukkan buah naga yang telah lembut. Uleni hingga rata
-
Tambahkan telur & margarin, uleni kembali hingga kalis.
-
Tambahkan minyak goreng, uleni kembali hingga kalis. Ciri2 adonan kalis adalah sudah tidak melekat ke tangan dan wadah menjadi bersih
-
Tutup adonan dengan kain/plastik, biarkan adonan mengembang selama 1 jam
-
Adonan mengembang 2x lipat, lalu kempiskan kembali. Ambil adonan dan bikin bulatan2 donat. Biarkan mengembang kembali.
-
Goreng dengan minyak setengah tinggi dari adonan dan gunakan api kecil biar gak gampang gosong.
-
Beri toping sesuai selera dan sajikan
Demikianlah Resep Donut buah naga topping keju isi coklat, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Donut buah naga topping keju isi coklat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donut buah naga topping keju isi coklat Oleh Resep Ny. Rubiy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donut buah naga topping keju isi coklat Oleh Resep Ny. Rubiy dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/06/resep-donut-buah-naga-topping-keju-isi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.