Resep Oseng sayur praktis - Manda Amanda

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Oseng sayur praktis - Manda Amanda
  • Resep Oseng sayur praktis oleh Manda Amanda

    Berikut ini adalah resep Oseng sayur praktis. Resep Oseng sayur praktis yang dishare oleh Manda Amanda dapat disajikan 3 porsi.



    gambar untuk resep Oseng sayur praktis


    Resep Oseng sayur praktis


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 ons kacang kapri
    2. 2 bonggol jagung manis yang sudah dipipil
    3. 4 biji sosis sapi potong serong
    4. 1 ons jarum kancing yang besar
    5. 1 buah bawang bombay iris besar
    6. 4 siung bawang putih
    7. 2 sendok makan saus tiram
    8. 2 sendok makan kecap ikan
    9. Sedikit merica
    10. Garam
    11. Gula
    12. secukupnya Air
    13. 1 btr telur
    14. Minyak untuk menumis

    Langkah

    1. Panaskan minyak lalu tumis bawang bombay dan bawang putih yang sudah dicincang tumis sampai harum

    2. Lalu masukan jamur dan sosis tumis sampai masak

    3. Terus tambahkan air secukupnya biar ada kuahnya dikit

    4. Tambahkan garam merica gula saus tiram dan kecap ikan aduk

    5. Setelah mendidih masukan jagung yang sudah di pipil dan kapri masak sampai kuahnya kurang dikit

    6. Masukan kocokaan telur aduk rata sampai mengental

    7. Cek rasa dan siap di sajikan




    Demikianlah Resep Oseng sayur praktis, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Oseng sayur praktis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng sayur praktis - Manda Amanda diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Oseng sayur praktis - Manda Amanda dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/06/resep-oseng-sayur-praktis-manda-amanda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.