Resep Seblak kerupuk +macaroni oleh Richa Stefani
Inilah resep memasak Seblak kerupuk +macaroni. Resep Seblak kerupuk +macaroni yang ditulis Richa Stefani bisa disajikan .
Resep Seblak kerupuk +macaroni
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 genggam kerupuk udang/bawang
- 1 genggam macaroni
- 1 butir telur ayam
- 6 butir telur puyuh (bisa di skip)
- 6 butir bakso sapi
- 2 batang sosis
- 2 bonggol sawi hijau
- 3 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- 3 buah cabai rawit
- 5 buah cabai merah
- 1 ruas kencur
- 300 ml air
- minyak goreng
- garan + gula
- penyedap
Langkah
Rendam kerupuk dan macaroni selama 30 menit
Rajang semua bahan (kupas telur puyuh, iris bakso, sosis, sawi) dan haluskan bumbu (bawang putih, kencur, bawang merah, cabai)
Masak telur di orak-arik, tumis bakso, sosis, telur puyuh. Tumis bumbu halus setelah harum masukan air.
Setelah air mendidih masukan kerupuk dan macaroni, dan masukan gula+garam sesuai selera / penyedap.
Setelah kerupuk dan macaroni matang / kenyal masukan sawi. Setelah sawi layu angkat seblak.
Seblak siap disajikan
Demikianlah Resep Seblak kerupuk +macaroni, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Seblak kerupuk +macaroni diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak kerupuk +macaroni Dari Richa Stefani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seblak kerupuk +macaroni Dari Richa Stefani dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/06/resep-seblak-kerupuk-macaroni-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.