Resep Horn Pastry a la Neng Dini oleh Dini Fajarullia
Inilah resep Horn Pastry a la Neng Dini. Resep Horn Pastry a la Neng Dini yang dishare oleh Dini Fajarullia dapat disajikan .
Resep Horn Pastry a la Neng Dini
Porsi:
Bahan-bahan
- Pastry
- Gula pasir buat balutan
- 1 butir telur dikocok buat olesan
- Cherry atau keju buat taburan bagian top
- Bahan Pastry Cream : (bisa setengah resep)
- 300 ml susu cair
- 60 gr gula pasir
- 3 butir kuning telur
- 2 sdm tepung custard
- 2 sdm tepung terigu
- 1 sdt vanilla bubuk
Langkah
Potong2 pastry yg sudah di olesi mentega lalu lilitkan ke cetakan horn
Kemudian balur pastry yg sudah dililit cetakan ke gula pasir lalu di masukin ke oven sampai pastry mateng/crunchy
Fla cream nya : susu cair dipanaskan sampai berbuih, di wadah lain gula telur tepung custard dan tepung terigu di aduk hingga rata lalu campurkan susu yang sudah anget kedalam cream aduk perlahan sampai merata lalu panaskan diatas kompor sampai mendidih dan kekentalan sesuai selera..
Setelah dingin fla/ cream nya di masukan ke piping bag lalu isi cream kedalam horn pastry yg sudah dilepas dr cetakan kemudian beri cherry atau keju
Siap di hias dan dihidangkan, Selamat mencoba
Itulah Resep Horn Pastry a la Neng Dini, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Horn Pastry a la Neng Dini diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Horn Pastry a la Neng Dini By Dini Fajarullia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Horn Pastry a la Neng Dini By Dini Fajarullia dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/07/resep-horn-pastry-la-neng-dini-by-dini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.