Resep Sayur Bobor oleh Arliyah
Berikut ini adalah resep masakan Sayur Bobor. Resep Sayur Bobor yang dishare oleh Arliyah bisa menjadi .
Resep Sayur Bobor
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat kecil bayam
- 1 buah jagung manis
- 1 ikat kecil kacang panjang
- 1 buah wortel
- 1/4 buah kol
- 1 iris labu merah
- 1 papan tempe sedang
- 1 bks santan kara kecil
- 4 bh bawang merah
- 3 bh bawang putih
- 2 btr kemiri
- 1 sdt ketumbar
- 1 ruas kencur (ruas ibu jari)
- 1 ruas kunyit
- 2 ruas lengkuas
- 2 lbr daun salam
- 1 bks royco rasa ayam
- 1/2 sdt garam
- 1 sdt gula
- 2 batang kemangi
- secukupnya air
Langkah
Potong potong bayam dan kacang panjang, wortel dikupas lalu diiris, kol diiris, labu diiris,jagung dipipil (bisa jg dipotong2), kemangi dipetiki pilih pucuk yang muda, cuci bersih sisihkan,tempe dipotong2 kecil, sisihkan
Haluskan bumbu, bawang merah, bawang putih, ketumbar, kemiri, kencur, kunyit
Rebus air,masukkan lengkuas yg sdh digeprek, daun salam, jagung pipil dan labu tunggu sampai mendidih, masukkan bumbu halus,gula,garam dan royco aduk rata
Masukkan tempe wortel dan santan kara aduk agar santannya tidak pecah
Masukkam kacang panjang, kol dan bayam
Masukkan kemangi aduk rata
Koreksi rasa, angkat, dan siap dihidangkan
Itulah Resep Sayur Bobor, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur Bobor diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Bobor By Arliyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Bobor By Arliyah dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/07/resep-sayur-bobor-by-arliyah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.