Resep Gulai pakis tempe oleh Widi Johari Heri Taruna
Inilah resep cara membuat Gulai pakis tempe. Resep Gulai pakis tempe yang dishare oleh Widi Johari Heri Taruna bisa menjadi untuk 6 org.
Resep Gulai pakis tempe
Porsi: untuk 6 org
Bahan-bahan
- 1 ikat daun pakis
- 1 papan tempe dipotong kotak goreng setengah matang
- 2 sdt ketumbar
- 8 biji bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 butir kemiri
- 1 cm jahe, kunyit, lengkuas, daun salam
- Garam dan penyedap rasa
- Sedikit gula merah sesuai selera
- Minyak utk menumis
- 500 ml santan murni(sya beli yg dah jdi biar tak ribet)
Langkah
-
Haluskan bawang merah, bawang putih ketumbar, kemiri, kunyit, garam
-
Tumis bumbu halus sampai harum masukan jahe dan lengkuas yg digeprek dan salAm, gula merah
-
Kemudian masukan tempe yg sdh digrg setengah matang aduk2 sampe meresap
-
Setelah itu tuankan santan murni aduk2 sampai dg api sedang sampai mendidih baru masukan daun pakis aduk sampai matang.
-
Tp jg terlalu lama masak pakisnya nt tampak pucat bila kelamaan.. Slya pakis gampang masaknya. ??
Demikianlah tadi Resep Gulai pakis tempe, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gulai pakis tempe diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai pakis tempe - Widi Johari Heri Taruna diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gulai pakis tempe - Widi Johari Heri Taruna dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/08/resep-gulai-pakis-tempe-widi-johari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.