Resep Tumis toge dan kucai By Hana

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis toge dan kucai By Hana
  • Resep Tumis toge dan kucai oleh Hana

    Dibawah ini adalah resep memasak Tumis toge dan kucai. Resep Tumis toge dan kucai yang dibuat oleh Hana bisa disajikan .



    gambar untuk cara membuat Tumis toge dan kucai


    Resep Tumis toge dan kucai


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ons toge
    2. 1/2 ikat kucai
    3. sesuai selera ebi direndam dlu
    4. 2 siung bawang merah
    5. 1 siung bawang putih
    6. 1 buah cabe merah
    7. secukupnya minyak
    8. sedikit bumbu jamur
    9. secukupnya garam
    10. sedikit air
    11. sesuai selera daging nabati yg dri kedelai klo ada enak juga (bisa skip)

    Langkah

    1. Iris cabe merah bawang merah lalu bawnag putih dicincang

    2. Panaskan minyak dan tumiskan bumbu yg telah diiris hingga harum lalu masukkan ebi dan tumis sebentr

    3. Lalu masukan toge dan kucai bersmaan beri bumbu jamur dan garam beri sedikit air sekitar 1 sendok sayur aja

    4. Koreksi rasa. Tumis sebentar jangan sampai toge dan kucai overcook krena rasa dan penampilan toge akan terlalu lembut gak ada sensasi kres2 nya...

    5. Angkat dan sajikan selagi hangat. Enaknya pas mw dimakan baru dibuat jdi msh enak rasanya.




    Demikianlah Resep Tumis toge dan kucai, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis toge dan kucai diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis toge dan kucai By Hana diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Tumis toge dan kucai By Hana dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/08/resep-tumis-toge-dan-kucai-by-hana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.