Resep Buncis krispy pedas - Dina Martha

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Buncis krispy pedas - Dina Martha
  • Resep Buncis krispy pedas oleh Dina Martha

    Berikut ini adalah resep memasak Buncis krispy pedas. Resep Buncis krispy pedas yang ditulis Dina Martha bisa menjadi .



    resep Buncis krispy pedas


    Resep Buncis krispy pedas


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 150 gr buncis baby
    2. 5 siung cabe rawit
    3. 3 siung Bawang putih
    4. secukupnya tepung kobe
    5. secukupnya garam,lada

    Langkah

    1. Potong ujung buncis,lalu cuci

    2. Gulingkan buncis yg telah bersih ke dlm larutan tepung kobe yg sdh diberi sedikit air.jangan sampai keenceran ya tepungnya.sedikit aja airnya

    3. Goreng dlm minyak yg sdh panas

    4. Biarkan kecoklatan.angkat tiriskan

    5. Cincang Bawang putih dan cabe rawit

    6. Goreng dgn sdkit minyak,tambahkan garam,lada

    7. Tumis sampai harum

    8. Siram tumisan bumbu ke atas buncis yg sdh digoreng.siap disajikan




    Itulah tadi Resep Buncis krispy pedas, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Buncis krispy pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Buncis krispy pedas - Dina Martha diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Buncis krispy pedas - Dina Martha dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/09/resep-buncis-krispy-pedas-dina-martha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.