Resep Dori Gortep Sambal Matah oleh Nia Dasawulan
Berikut ini resep masakan Dori Gortep Sambal Matah. Resep Dori Gortep Sambal Matah yang dishare oleh Nia Dasawulan dapat disajikan .
Resep Dori Gortep Sambal Matah
Porsi:
Bahan-bahan
- aduk rata lalu sisihkan:
- 5 potong Dori ukuran sedang
- 1 jeruk nipis (saya jeruk limo)
- sejumput merica
- sejumput bubuk kaldu
- 4 sdm tepung maizena
- sambal Matah ala nia:
- ulek atau blender kasar:
- 3 bawang putih
- 4 bawang merah
- 10 cabe gendot
- sejumput garam
- sejumput bubuk kaldu
- sejumput gula
- 5 daun jeruk iris tipis
- 1 sdt perasan jeruk limo
- 4 sdm minyak goreng panas
Langkah
-
Setelah dori di diamkan 5-10 menit, balurkan dengan tepung maizena..lalu goreng, tiriskan dan tata di piring
-
Bumbu yang sudah diulek atau di blender campurkan dengan bumbu lain nya, aduk rata
-
Siram diatas dori goreng tepung
-
Siap disantap dengan nasi hangat
-
Dijamin nambah 2 piring
Demikianlah Resep Dori Gortep Sambal Matah, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Dori Gortep Sambal Matah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dori Gortep Sambal Matah Oleh Nia Dasawulan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dori Gortep Sambal Matah Oleh Nia Dasawulan dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/09/resep-dori-gortep-sambal-matah-oleh-nia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.