Resep Orak arik peda telor dan petai Oleh Ekha A Indriany

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Orak arik peda telor dan petai Oleh Ekha A Indriany
  • Resep Orak arik peda telor dan petai oleh Ekha A Indriany

    Inilah cara membuat Orak arik peda telor dan petai. Resep Orak arik peda telor dan petai yang dibuat oleh Ekha A Indriany bisa menjadi .



    gambar untuk resep Orak arik peda telor dan petai


    Resep Orak arik peda telor dan petai


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ekor ikan asin peda
    2. 1 papan Petai di kupas (boleh di potong boleh utuh)
    3. 2 butir telur ayam kocok lepas
    4. Bumbu Iris :
    5. 8 siung bawang merah
    6. 4 siung bawang putih
    7. 15 buah Cabai rawit merah (sesuai selera)
    8. 4 buah Cabe merah keriting
    9. 2 batang daun bawang
    10. minyak untuk menumis

    Langkah

    1. Kukus atau goreng ikan asin peda. Lalu suir2 ikan asin menggunakan garpu.

    2. Tumis bawang merah dan putih sampai wangi. Masukan cabai sampai wangi.

    3. Masukan suiran ikan asin lalu setelah di aduk rata masukan pete dan masak kembali.

    4. Masukan kocoka telur dan duk terus hingga kering atau berbutir jadi lebih renyah dan enak.terakhir masukan daun bawang

    5. Sengaja ga di bumbuin garam atau gula. Tapi kalau selera boleh d bumbuin karena menurutku udah asin jadi ngg aku bimbuin lagi deh.




    Itulah tadi Resep Orak arik peda telor dan petai, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Orak arik peda telor dan petai diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orak arik peda telor dan petai Oleh Ekha A Indriany diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Orak arik peda telor dan petai Oleh Ekha A Indriany dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/09/resep-orak-arik-peda-telor-dan-petai.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.