Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan oleh Sandya Pradaningrum
Berikut ini adalah resep cara membuat Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan. Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan yang ditulis Sandya Pradaningrum bisa disajikan .
Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram usus ayam
- 12 buah telur puyuh
- 1/2 jeruk nipis
- 1 lembar daun jeruk
- 1 lembar daun salam
- 1 ruas jahe
- 2 cm lengkuas/laos
- 3 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 biji kemiri
- 1 sdt merica
- 1 bungkus kecap bangau 1000an
- secukupnya Garam
- 1 sdm gula merah
Langkah
-
Cuci usus ayam sampai bersih, kemudian baluri dengan air jeruk nipis, diamkan sebentar.
-
Panaskan air kira2 setengah panci, masukkan usus ayam yang sudah dicuci ulang, laos, jahe, daun salam, daun jeruk dan sedikit garam, rebus hingga matang dan empuk.
-
Rebus telur puyuh hingga matang sempurna kemudian kupas.
-
Haluskan bawang putih, bawang merah, kemiri, merica, dan garam uleg hingga halus
-
Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak, beri air secukupnya, masukkan kecap dan gula merah kemudian Masukkan usus dan telur puyuh ungkep hingga air habis
-
Diamkan sampai dingin diatas wajan. Tusuk dengan tusuk sate sesuai selera
-
And the Last bakar diatas kompor atau arang (jika punya), usus dan telur puyuh ala angkringan siap dihidangkan ??
Itulah Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan Karya Sandya Pradaningrum diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Usus & Telur Puyuh ala Angkringan Karya Sandya Pradaningrum dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/09/resep-sate-usus-telur-puyuh-ala.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.