Resep Bakmi ayam suka-suka ?? oleh Ariana Kerrigan
Inilah cara memasak Bakmi ayam suka-suka ??. Resep Bakmi ayam suka-suka ?? yang dibuat oleh Ariana Kerrigan dapat disajikan 1 porsi.
Resep Bakmi ayam suka-suka ??
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 gulung mie telor basah
- 3 batang sawi hijau
- 1/2 dada ayam fillet
- 1 sdm baceman bawang putih
- 1 buah cabe merah besar
- 2 buah cabe rawit (boleh tambah)
- Secukupnya royco ayam
- 7 sdm minyak goreng
Langkah
-
Pertama, mari kita siapkan bahan2 dlu ?? cuci bersih dan potong dadu kecil daging ayamnya, sisihkan. Cincang kasar cabe merah dan cabe rawit, sisihkan. Cuci bersih dan potong sawi sesuai selera, sisihkan.
-
Panaskan minyak, tumis baceman bawang putih dan cabe. Setelah itu, masukkan ayam. Aduk sesekali, taburi kaldu bubuk secukupnya, koreksi rasa, klo uda cocok, taruh di tempat, minyaknya jgn dbuang, buat campuran mie nanti.
-
Rebus mie sekitar 2-3 menit dengan sedikit minyak goreng, tiriskan. Lalu rebus sawi, klo sdh matang, tiriskan.
-
Penataan: ambil mangkok, masukkan minyak tumisan ayam sekitar 2 sdm dan tambahkan sejumput kaldu bubuk rasa ayam, lalu masukkan mie, aduk sampai tercampur rata, terakhir, taruh tumisan ayam dan sawi di atas mie. Siap dilahap ??
Itulah Resep Bakmi ayam suka-suka ??, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bakmi ayam suka-suka ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakmi ayam suka-suka ?? By Ariana Kerrigan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakmi ayam suka-suka ?? By Ariana Kerrigan dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/10/resep-bakmi-ayam-suka-suka-by-ariana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.