Resep Bakso jamur (tekwan jamur) oleh Annie
Berikut ini cara memasak Bakso jamur (tekwan jamur). Resep Bakso jamur (tekwan jamur) yang dibuat oleh Annie bisa jadi .
Resep Bakso jamur (tekwan jamur)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg jamur tiram (kukus)
- 3 btr telur ayam
- 500 grm sagu tani
- 100 grm jamur kuping (rendam-rajang kasar)
- 15 siung bawang putih (7blender)(8geprek goreng cincang halus masukan dlm kuah kaldu)
- secukupnya lada bubuk
- secukupnya garam & gula
- 1 bks royko sapi (kaldu)
- 5 btg seledri (iris halus)
- air untuk merebus bakso dan kuah
- secukupnya soun (rendam tiriskan)
- bawang goreng
- sambal rawit
Langkah
-
Blender jamur tiram yg sudah dikukus bersma telur dan bawang putih. masukan garam gula lada ulenin hingga tercampur rata. masukan sagu sedikit demi sedikit sampai adonan habis or bisa dibentuk(mana yg duluan)
-
Bulat2kan adonanan, rebus,angkat saat pentul bakso mengambang
-
Didihkan air kaldu yg sudah diberi bawang goreng cincang hingga aroma bawang putih menyatu dgn kaldu beri garam gula dan lada bubuk. trakhir masukan jamur kuping,cicipi
-
Tata soun bakso dlm mangkok bri seledri siram kuah panas taburi bawang goreng,bri sambal n kecap manis hooplah jadi deh... sluruuupp.... rasanya gak kalah ma bakso sapi...hehehe....
Demikianlah tadi Resep Bakso jamur (tekwan jamur), Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakso jamur (tekwan jamur) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso jamur (tekwan jamur) Dari Annie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso jamur (tekwan jamur) Dari Annie dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/10/resep-bakso-jamur-tekwan-jamur-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.