Resep Salad Buah Yaqult Keju Dari Nurrohmah Andayani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Salad Buah Yaqult Keju Dari Nurrohmah Andayani
  • Resep Salad Buah Yaqult Keju oleh Nurrohmah Andayani

    Berikut ini resep masakan Salad Buah Yaqult Keju. Resep Salad Buah Yaqult Keju yang dibuat oleh Nurrohmah Andayani cukup untuk 4 porsi.



    resep masakan Salad Buah Yaqult Keju


    Resep Salad Buah Yaqult Keju


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 200 gr Anggur hijau tanpa biji atau selera
    2. 1 buah apel fuji
    3. 1 buah pir korea
    4. 1/2 sachet resep nutrijel merah
    5. 200 gr kolang kaling
    6. 4 botol kecil yaqult
    7. sesuai selera keju parut

    Langkah

    1. Kolang kaling direbus sampai mendidih...sisihkan

    2. Cuci anggur apel pir sampai bersih. Iris anggur belah jadi 2. Kupas apel dan pir buang bijinya diiris sebesar dadu

    3. Masak agar2 nutrijel sesuai takaran tuang dalam cetakan dinginkan setelah mengeras diiris dadu

    4. Setelah semua bahan dicampur dibagi dalam 4 mangkuk masing2 dituang yaqult dan diatasnya ditaburi keju parut

    5. Salad buah siap dihidangkan...lebih enak jika dimasukkan kulkas lebih dahulu




    Itulah Resep Salad Buah Yaqult Keju, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Salad Buah Yaqult Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Salad Buah Yaqult Keju Dari Nurrohmah Andayani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Salad Buah Yaqult Keju Dari Nurrohmah Andayani dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/10/resep-salad-buah-yaqult-keju-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.