Resep Sop merah dadakan oleh Anggun Aidha
Berikut ini resep cara membuat Sop merah dadakan. Resep Sop merah dadakan yang ditulis Anggun Aidha dapat disajikan .
Resep Sop merah dadakan
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 biji daging ayam
- 2 biji wortel
- 2 bks sosis ayam / sapi
- 5 biji scarlop
- 2 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 3 buah tomat merah
- Sedikit lada halus
- Secukupnya air
Langkah
Cuci bersih semua sayuran dan bahan lain nya kemudian potong semua bahan berbentuk dadu sisihkan
Haluskan semua bumbu dan tomat rebus dulu tomatnya biar lunak jika di haluskan
Siapkan panci tuangkan air tunggu hingga mendidih masukkan bumbu yang sudah di haluskan kemudian ayam wortel sosis dan scarlop tambahkan garam royco penyedap rasa (micin) sedikit lada halus tunggu hingga mendidih rata dan empuk
Angkat dan sajikan
Demikianlah tadi Resep Sop merah dadakan, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sop merah dadakan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop merah dadakan Kiriman dari Anggun Aidha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop merah dadakan Kiriman dari Anggun Aidha dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/10/resep-sop-merah-dadakan-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.