Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) By mamigi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) By mamigi
  • Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) oleh mamigi

    Berikut ini adalah resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso). Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) yang ditulis mamigi cukup untuk 3 porsi.



    gambar untuk cara membuat Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso)


    Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso)


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. wortel
    2. buncis
    3. kubis
    4. baso sapi
    5. daun bawang
    6. 3 siung bawang merah
    7. 2 siung bawang putih
    8. sesuai selera cabai merah dan cabai rawit
    9. sesuai selera lengkuas
    10. 1 lmbr daun salam
    11. 50 ml air
    12. garam
    13. gula
    14. 2 sdm kecap inggris
    15. lada bubuk

    Langkah

    1. Cuci bersih semua sayuran, kemudian siangi (diiris-iris) dan potong-potong baso sapi

    2. Siangi juga bawang putih, merah, cabe, dan geprek lengkuas

    3. Siapkan wajan, tuang minyak goreng untuk menumis. Ya sekira 5 sdm cukup. Gunakan api sedang.

    4. Setelah minyak panas, tumis bawang putih,merah, cabe, lengkuas, dan daun salam. Aduk-aduk hingga wangi. Kecilkan api (untuk menghindari gosong). Tuang wortel lebih dulu. (Besarkan lagi api ke api sedang)

    5. Aduk-aduk sebentar. Tuangkan air, beri garam, gula, lada,dan kecap inggris.aduk-aduk.

    6. Jika dirasa wortel sudah agak layu, masukan kubis, buncis, dan daun bawang. Aduk-aduk

    7. Sambil diaduk-aduk. Diamkan sejenak. Kmudian tes rasa. Jika telah mantap dan sayuran matang, segera matikan api. Dan sajikan.




    Demikianlah tadi Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso), Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) By mamigi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis Aneka Sayur (wortel, buncis, kubis, & baso) By mamigi dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/10/resep-tumis-aneka-sayur-wortel-buncis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.