Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) - Muizza Nurisma Prajnasari

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) - Muizza Nurisma Prajnasari
  • Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) oleh Muizza Nurisma Prajnasari

    Berikut ini resep memasak BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo). Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) yang dishare oleh Muizza Nurisma Prajnasari dapat disajikan .



    resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo)


    Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr DDC (saya pakai collata)
    2. 100 gr margarin
    3. 4 butir telur
    4. 150 gr gula pasir
    5. 80 gr tepung terigu
    6. 20 gr coklat bubuk
    7. 1 sdt rhum
    8. 6 buah Oreo, hancurkan (saya pakai Oreo rasa strawberry)
    9. 250 gr singkong parut. Peras, ambil dagingnya

    Langkah

    1. Lelehkan margarin dan DDC, aduk rata.

    2. Kocok telur dan gula pasir sampai mengembang.

    3. Dalam wadah lain, masukkan lelehan coklat, rhum, tepung terigu, singkong dan coklat bubuk. Aduk asal rata.

    4. Tuang adonan ke dalam loyang yang sebelumnya sudah diberi baking paper, dan masukkan Oreo.

    5. Kukus selama kurang lebih 30 menit. Lakukan tes tusuk ya!??

    6. Sajikan




    Demikianlah Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo), Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) - Muizza Nurisma Prajnasari diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep BROWSING OREO (Brownies Singkong topping Oreo) - Muizza Nurisma Prajnasari dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/11/resep-browsing-oreo-brownies-singkong.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.