Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) Kiriman dari Eki Mayantari Sutikno

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) Kiriman dari Eki Mayantari Sutikno
  • Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) oleh Eki Mayantari Sutikno

    Dibawah ini adalah resep memasak Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam). Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) yang ditulis Eki Mayantari Sutikno cukup untuk .



    resep lengkap untuk Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam)


    Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 sdm butiran mutiara
    2. 5 sdm gula pasir (bisa lebih kalo kurang manis)
    3. 2 bulatan gula merah
    4. 800 ml (4 gelas) air
    5. 1 bks kecil santan instan
    6. 2 lembar daun pandan, cuci bersih, buat simpul

    Langkah

    1. Siapkan bahan.

    2. Siapkan panci, masukkan semua bahan kedalam panci masak sambil diaduk hingga mendidih.

    3. Setelah mendidih bubur mutiara akan berubah coklat karena gula merahnya yang menyebabkan coklat.

    4. Sajikan dingin lebih nikmat. Yumm??

    5. Catatan : Penggunaan santan bisa disesuaikan sesuai selera ya, seberapa gurihnya. Kalo aku cuma ada stok 1 bungkus Gurihnya ga terlalu.

    6. Santan instan yang telah dituang suka ada sisa dibungkusnya, diberi air, ratakan (dicampur dengan sendok) lalu tuang ke adonan.

    7. Penggunaan gula, gula pasir maupun gula merah bisa disesuaikan selera masing-masing. Aku sih stok yang ada aja. Boleh gula pasir saja ataupun gula merah. Banyak gula merah kuah bubur menjadi coklat pekat.




    Demikianlah Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam), Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) Kiriman dari Eki Mayantari Sutikno diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur Mutiara (Wangi, Gurih, Tanpa Garam) Kiriman dari Eki Mayantari Sutikno dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/11/resep-bubur-mutiara-wangi-gurih-tanpa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.