Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk oleh inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal)
Berikut ini resep memasak Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk. Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk yang ditulis inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) bisa jadi 3-4 porsi.
Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr tepung beras ketan putih
- 210-220 ml air hangat
- 2 sdm margarine
- 2-3 sdm gula pasir
- 1/2 sdt vanili
- Bahan vla:
- 3 lembar daun jeruk
- 100 gr gula merah
- 65 ml santan
- 2 sdm gula pasir
- 1/4 sdt garam
Langkah
-
Campurkan tepung ketan,margarine,vanili,gula pasir.
-
Tuang sedikit2 air hangat,aduk sampe kalis.
-
Tambahkan pasta coklat&coklat bubuk,aduk rata.
-
Bulatkan adonan/bentuk sesuai selera,cemplungkan kdlm air mendidih& masak hingga candil mengapung,angkat&tiriskan.
-
Wadah terpisah,sisir gula merah tambahkan santan,gula pasir,garam&air secukupnya.
-
Masak hingga mendidih,aduk biar santan gak pecah.
-
Tambahkan daun jeruk&masukan candil tadi.
-
Siapkan wadah saji&hidangkan.
Demikianlah tadi Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk Kiriman dari inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Candil Ketan rasa coklat&daunjeruk Kiriman dari inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/11/resep-candil-ketan-rasa-coklat-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.