Resep Mie Udon Kuah Tomyam oleh Dian Handayani
Berikut ini adalah resep cara membuat Mie Udon Kuah Tomyam. Resep Mie Udon Kuah Tomyam yang dishare oleh Dian Handayani dapat disajikan 2 porsi.
Resep Mie Udon Kuah Tomyam
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 200gram udon basah
- 2buah tahu putih potong kotak tipis
- 50gram jamur kuping potong-potong
- 1bonggol sawi sendok rebus
- 2liter air untuk merebus
- 4lembar daun jeruk purut
- 2batang sereh
- 2lembar salam
- 2cm lengkuas
- 2tangkai seledri
- sesuai selera garam dan gula pasir
- Bumbu halus
- 4siung bawang putih
- 3buah bawang merah
- 3buah cabe rawit
- 3buah cabe merah
- seujung sendok teh terasi
- 1buah besar tomat
Langkah
Kuah tomyam : Tumis bumbu halus sampai harum masukan daun jeruk, daun salam, sereh, lengkuas dan seledri. Tambahkan air bumbui dengan garam dan gula pasir. Masak sampai mendidih.
Penyelesaian : tata udon di mangkok, letakan sawi sendok, tahu dan jamur di sisi-sisinya. Siram dengan kuah tomyam. Sajikan panas-panas
Itulah tadi Resep Mie Udon Kuah Tomyam, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mie Udon Kuah Tomyam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Udon Kuah Tomyam Oleh Dian Handayani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Udon Kuah Tomyam Oleh Dian Handayani dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/11/resep-mie-udon-kuah-tomyam-oleh-dian.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.