Resep Lontong Isi oleh syahriani mpc
Berikut ini resep masakan Lontong Isi. Resep Lontong Isi yang dibuat oleh syahriani mpc bisa jadi +/- 15 buah.
Resep Lontong Isi
Porsi: +/- 15 buah
Bahan-bahan
- Lontong:
- 1/2 L Beras
- 1 sdt Garam
- 150 ml Santan
- Secukupnya Air
- Secukupnya Daun Pisang
- Isi:
- 1 takaran Tumis Oncom (https://cookpad.com/id/resep/1218294)
- Sambal Kacang :
- 100 gr Kacang Tanah Goreng
- 10 bh Cabe Rawit Merah
- 3 siung Bawang Putih
- 300 ml Air Panas
- 1 sdt Penyedap Rasa (bila suka)
- Secukupnya Gula Pasir
- Secukupnya Garam
Langkah
Isi: Tumis Oncom
Rendan beras semalaman +/- 8-10 Jam
Cuci bersih beras dan tiriskan. Masukkan beras ke rice cooker, masukkan garam, santan dan air secukupnya hingga 1 ruas jari di atas permukaan beras (pera 1,5 ruas jari). Masak hingga matang.
Turunkan ke bawah. Saat nasi masih panas tekan-tekan dengan sendok nasi hingga nasi hancur.
Ambil 1-2 sdm nasi, pipihkan lalu isi dengan 1 sdm oncom tumis, tutup. Bentuk bulat memanjang.
Bungkus dengan daun pisang. Kukus hingga matang +/- 30-45 menit dengan api sedang. Angkat.
Sajikan lontong isi dengan sambal kacang.
Bumbu Kacang: Haluskan kacang tanah goreng, cabe rawit merah dan bawang putih. Beri air panas, aduk rata. Masukkan gula pasir, garam dan penyedap rasa. Aduk rata.
Demikianlah Resep Lontong Isi, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Lontong Isi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lontong Isi By syahriani mpc diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lontong Isi By syahriani mpc dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/12/resep-lontong-isi-by-syahriani-mpc.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.