Resep Silky Pudding Strawberry oleh Fitriani Sri Rejeki
Dibawah ini adalah resep cara membuat Silky Pudding Strawberry. Resep Silky Pudding Strawberry yang ditulis Fitriani Sri Rejeki bisa disajikan .
Resep Silky Pudding Strawberry
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Pudding :
- 1 bungkus Nutrijel Strawberry
- 1000 ml Air
- 1 kaleng SKM putih
- 2 sdm Maizena
- secukupnya Pewarna merah
- Bahan Fla :
- 250 ml Susu UHT Fullcream
- 1 butir Kuning Telur
- 30 gr Gula Pasir
- 1,5 sdt Maizena
- 1 sdm Vanili Bubuk
- 1 sdm SKM
Langkah
Cara membuat pudding, campurkan semua bahan pudding (kecuali maizena), aduk terus agar tidak menggumpal. Panaskan diatas kompor.
Setelah agak mendidih, masukkan maizena yang telah dilarutkan dengan sedikit air dari campuran bahan pudding. Aduk terus dan beri pewarna merah secukupnya.
Setelah mendidih angkat dan aduk hingga uap panas hilang lalu masukkan dalam cetakan pudding.
Cara membuat Fla, Campurkan semua bahan fla kedalam panci dan aduk hingga kuning telur pecah. Masak hingga fla mengental dan mendidih. *jangan mendidih terlalu lama nanti pecah ??
Sajikan pudding dengan siraman fla susu ? dari resep ini dapat kurang lebih 28 cup pudding.
Itulah tadi Resep Silky Pudding Strawberry, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Silky Pudding Strawberry diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Silky Pudding Strawberry - Fitriani Sri Rejeki diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Silky Pudding Strawberry - Fitriani Sri Rejeki dengan alamat Url: https://anackay91.blogspot.com/2019/12/resep-silky-pudding-strawberry-fitriani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.